Cara Membuat Adonan Trambulan Mudah dan Super Simpel di Rumah

cara membuat adonan trambulan

Makanan yang kini sudah banyak dikenal dan disukai oleh orang-orang yaitu terang bulan pastinya sudah tidak asing lagi. Tenyata untuk cara membuat adonan trambulan termasuk mudah.

Hanya dengan beberapa langkah dan bahan saja kamu bisa mencoba membuatnya sendiri. Karena sekarang sudah sangat banyak resep terang bulan yang ada di Internet juga akan lebih memudahkan kamu.

Makanan terang bulan ini merupakan makanan yang terbuat dari bahan bahan seperti tepung terigu, gula, telur dan beberapa bahan lainnya.

Disebagian besar daerah memang sering disebut dengan sebutan terang bulan akan tetapi dibeberapa daerah juga menyebutnya dengan nama martabak manis. Walaupun begitu tenyata keduannya juga memiliki beberapa perbedaan mendasar lho.

Terang bulan ini dibuat dengan yang sama dengan martabak manis biasanya mungkin hanya terdapat beberapa bahan yang berbeda saja.

Terang bulan ini sekilas mirip terlihat sama dengan bulan karena mempunyai bentuk lingkaran sempurna seperti bulan. Akan tetapi itulah yang menjadikan sebagian orang disuatu daerah tertentu menyebutnya dengan nama terang bulan.

Banyak persamaa terang bulan martabak manis, Ternag bulan menggunakan topping yang beragam variannya. Contoh topping yang sering digunakan untuk trangbulan adalah mesis, coklat, keju, pisan dan banyak topping lainnya juga.

Dengan topping yang bervariasi itulah menjadi salah satu penyebab trangbulan menjadi tidak kalah populer dengan martabak manis atau yang lainnya. Selain dari itu trangbulan juga memiliki ukuran atau porsi yang lumayan besar yang akan mengenyangkan.

Dengan rasa trangbulan yang gurih manis dan enak pastinya kamu akan ketagihan memakannya.

Kini juga sudah sangat banyak toko atau pedagang dengan gerobak yang menyediakan menu trangbulan ini. Akan tetapi kamu bisa mencoba membuatnya sendiri dirumah dan mengkreasikannya sendiri.

Kamu bisa mencoba cara membuat adonan trambulan yang sudah banyak di internet.

Sebelum mencoba membuatnya sendiri akan lebih baik jikakamu mengetahui beberapa informasi mengenai trambulan ini. Berikut sudah kami rangkum beberapa informasi mengenai trambulan yang sudah kami rangkum buat kamu kamu.

Apa Sih Sebenarnya TramBulan Itu?

cara membuat adonan trambulan

Trambulan merupakan salah satu makanan yang berasal dari bahan seperti tepung terigu protein, telur, gula, ragi dan beberapa bahan lainnya. Yang kemudian dibuat menjadi adonan kemudian di olah hingga menjadi trangbulan tersebut.

Trambulan menggunakan topping yang sangat beragam dan bervariasi kamu bisa menyesuaikan dengan keinginan kamu sendiri. Ditambah sekarang ini semakin tambah banyak topping yang digunakan untuk trangbulan ini sendiri.

Biasanya trambulan menggunakan topping kacang, mesis, coklat, pisang dan banyak lagi. Sekarang ini bahkan adonan trangbulan atau trangbulan itu sendiri sudah menggunakan beberapa rasa seperti pandan, red velvet dan yang lainnya.

Selain rasanya cara membuat adonan trambulan ini tergolong mudah untuk dibuat sendiri.

Membuat Trambulan Sendiri?

cara membuat adonan trambulan

Kini juga sudah sangat banyak orang yang menjual trangbulan ini diberbagai daaerah di Indonesia sendiri. Walaupun begitu kamu bisa mencoba membuat trangbulan sendiri lho.

Dengan banyaknya resep dan cara membuat adonan trambulan yang sudah sangat banyak di internet. Selain itu mudahnya mengakses internet sekarang ini kamu akan lebih mudah untuk membuatnya.

Apalagi cara membuat adonan trambulan yang termasuk mudah ini kamu bisa mencoba sendiri membuatnya dirumah lho.

Membuatnya sendiri dirumah juga kamu akan mendapatkan beberapa keuntungan juga. Berikut adalah keuntungan membuat trangbulan sendiri.

Dengan membuatnya sendiri kamu bisa lebih menajamin kualitas dan kehigenisan bahan dan proses pembuatan trambulan tersebut.

Selain itu membuat trangbulan sendiri akan meningkatkan kemampuan kamu dalam membuat trangbulan. Kemudian jika terdapat kekurangan rasanya kamu bisa memperbaikinya pada kedepannya.

Membuat trangbulan sendiri pasti akan lebih mudah apabila dengan menggunakan bantuan Mesin Makanan yang akan membantuk kamu ketika membuat makanan yang kamu mau.

Cara Membuat Adonan Trambulan Mudah dan Super Simpel di Rumah

cara membuat adonan trambulan

Selain resep dan cara membuat trambulan yang satu ini kamu juga bisa mencoba Resep Membuat Adonan Martabak Manis Anti Gagal

Bahan A:

  • 170 gram tepung terigu protein sedang.
  • 1 bungkus chocolatos bubuk.
  • 2 sendok makan gula pasir.
  • 1 sendok makan susu bubuk.
  • Seperempat sendok teh vanili bubuk.
  • Seperempat sendok teh baking powder.
  • 1/2 sendok teh soda kue .
  • 1 butir telur ayam atau bebek.
  • 200 ml air mineral.

Toping (sesuai keinginan):

  • Keju parut sesuai keinginan
  • Susu kental manis

Cara Membuat :

  1. Langkah pertama kamu bisa menyiapkan tempat untuk wadahnya, Kemudian tambahkan semua bahan selain 1 bahan yaitu soda kue. Kocok dan campur hingga merata memakai baloon whisk atau spiral whisk dengan waktu sekitar ± 10 menit.
  2. Apabila semua bahan telah tercampur, kamu bisa menbiarkan adonan dengan waktu selama minimal 30 menit atau dapat juga selama 1 jam.
  3. Sesudah selesai didiamkan, tambahkan soda kue pada adonan, kocok dan campur lalu pastikan sampai soda kue telah tercampur merata dengan adonan tersebut.
  4. Setelah itu kamu bisa memanaskan teflon menggunakan api yang sedang cenderung kecil. Kamu bisa mengalasi teflon memakai alas seperti seng atau loyang bekas supaya panas yang dihasilakan tersebut dapat merata.
  5. Apabila teflon telah panas merata diseluruh bagiannya, kamu bisa menuangkan adonan tadi ke teflon tersebut, Diamkan sampai adonan tadi mengeluarkan gelembung-gelembung. Apabila gelembung telah merata di semua bagian, lanjutkan dengan nenaburi memakai gula pasir yang dapat membantu gelembungnya bisa pecah serta menambah rasa manis.
  6. Kemudian kamu bisa mengecilkan api, lalu tutup teflon tersebut, setelah itu ditunggu hingga terang bulan menjadi matang biasanya berwarna agak coklat.
  7. Setelah matang kamu bisa mengambilnya lalu oleskan mentega pada bagian permukaan dari terang bulan tersebut, Kemudian kamu bisa menuangkan susu kental manis secukupnya, lalu tambahkanlah topping seperti keju parut sesuai selera kamu.
  8. Terang Bulan enak manis dan lezat disajikan.